Cara Download dan Ganti Themes Background Windows 11 - Catatan Gapteks -->

Cara Download dan Ganti Themes Background Windows 11

Cara Download dan Ganti Themes Background Windows 11 : Sebagai pengguna komputer atau laptop yang pasti ingin memiliki tampilan dari sebuah Background atau themes yang menarik dan unik serta dapat memanjakan pandangan mata ketika laptop atau komputer sedang digunakan.
 
Cara Download dan Ganti Themes Background Windows 11

Memang kita ketahui sebagai pengguna komputer atau laptop setiap windows sudah di bekali dengan Background atau themes hasil dari bawaan instal windows tersebut. Akan tetapi setiap themes yang terdapat dari windows tersebut tidak banyak pilihan yang bisa digunakan sesuai dengan selera masing-masing

Lantas bagaimana agar windows yang kita gunakan di laptop agar bisa menggunakan sebuah Background/themes yang menarik sesuai dengan ke inginan kita sebagai pengguna laptop/komputer. Dan kita ketahui bahwa untuk mengganti Background/themes sesuai dengan keingian sebenarnya sangat mudah dan tanpa menginstal sebuah themes/Background.

Ada Tiga car/langkah minimal untuk menggunakan sebuah Background/themes di laptop.
1. Mendownload backgroud/themes secara gratis
2. Menggunakan Wallpaper/Backgroud
3. Menggunakan Foto pribadi sebagai Background/Wallpaper

Dari tiga cara diatas terkadang bagi yang awam untuk menganti sebuah Background/wallpaper tidak atau belum paham cara menggantinya. Untuk itulah melalui postingan ini kami akan memberikan tutorial secara singkat. Dimana untuk tutorial mengganti Background bisa digunakan bagi pengguna windows 7, 8, 10 dan windwos 11.

Terutama bagi yang menggunakan windows 11 mungkin masih pada belum paham untuk mengganti sebuah Background baik itu Background bawaan dari windows atau sesuai dengan keinginan sendiri bisa digunakan wallpaper yang lebih unik, cerah dan bisa berlama-lama di dapan komputer atau laptop.

Cara sebagai berikut:
1. Klik Kiri pada Mouse
2. Pilih dan klik ''Personalize''
3. Pilih Backgroud / Themes yang ingin digunakan.
    Perhatikan dari gambar berikut ini.
 
Cara Download dan Ganti Themes Background Windows 11


4. Selesai.

Nah, cukup mudah bukan...!! menganti sebuah Background atau theme di windows 11. Untuk menggunkan background/wallpaper bisa menggunakan foto pribadi atau bisa mendownload wallpaper digoogle sesuai dengan bentuk dan tema seperti apa tinggal di pasang. Sedangkan untuk Themes di windows 11 ada 6 pilihan yang bisa digunakan, jika ingin menggunakan background/wallpaper bisa dengan cara diatas. Asalkan di laptop sudah ada beberapa pilihan wallpaper yang akan di pasang di laptop/komputer.

Pengguna windows 11, bisa mendownload themes secara gratis dengan bantuan koneksi Internet. Disana banyak pilihan themes yang bisa download. Perhatikan gambar dibawah ini untuk mendownload themes windows 11.
 
Cara Download dan Ganti Themes Background Windows 11
Catatan:
Ketika mengklik Browse Themes akan muncul popup baru seperti yang di tunjuk oleh anak panah dari gambar diatas untuk mendownload themes windows 11 secara gratis. 
 
Demikianlah informasi singkat dari Cara Download dan Ganti Themes Backgroudn Windows 11, semoga bermanfaat untuk pengguna windows 11.
Baca Juga