Syarat Insteller Aplikasi Eraport Kurikulum Merdeka - Catatan Gapteks -->

Syarat Insteller Aplikasi Eraport Kurikulum Merdeka

Syarat Insteller Aplikasi Eraport Kurikulum Merdeka || Sudah tahukah bapak/ibu sebagai operator sekolah, bahwa penerapan Eraport berbasis Kurikulum Merdeka atau Sekolah Lingkungan Belajar (SLB) telah di informasikan melalui live Streaming channel kemdikbud. Artinya program baru ini akan segera di terapkan setiap intansi pendidikan dari SD, SMP, SMA dan SMK sederajat.
 
 
Syarat Insteller Aplikasi Eraport Kurikulum Merdeka

Dengan adan Eraport Kurikulum merdeka yang berbentuk Insteller ini, setiap satuan pendidikan harus mempersiapkan beberapa poin penting agar penggunaan dari aplikasi eraport ini dapat berjalan di perangkat komputer/leptop yang nanti digunakan sebagai admin (server).

Aplikasi Eraport SLB sebenarnya tidak berbeda jauh dengan aplikasi erport yang awal-awal sudah digunakan dibeberapa Provinisi, Kabupaten Dinas Pendidikan yang sudah menggunakan Aplikasi raport tersebut. Karena untuk menggunakan aplikasi tersebut Dinas Pendidikan pun harus memiliki kesiapan dalam penerapannya, begitu juga dengan Aplikasi Eraport yang baru ini tentu Setiap Dinas Pendidikan harus siap menggunakan aplikasi tersebut.
 
Karena system seperti ini akan saling berkaitan antara Sever Sekolah, Server Dinas dan Server Pusat sebagai penampung data hasil dari kegiatan yang di lakukan oleh setiap satuan pendidikan yang sudah atau akan menggunakan Aplikasi Eraport SLB

Sebagai langkah awal sebelum melakukan Instal Aplikasi Eraport SLB terbaru ini ada beberapa poin yang harus diperhatikan oleh satuan pendidikan. Apa saja syarat untuk melakukan instal aplikasi tersebut: Berikut kami uraikan dalam bentuk gambar:

Syarat Insteller Aplikasi Eraport Kurikulum Merdeka

Ada poin penting dari syarat tersebut ketika spesifikasi komputer/laptop sudah mendukung, Setiap laptop atau komputer yang akan di jadikan Sever Aplikasi Eraport SLB, di harapkan bapak ibu untuk menonaktifkan Anti Virus terlebih dahulu. Jika ini tidak di non aktifkan maka proses intel Aplikasi Eraport tidak akan sempurna.

Untuk mendapatkan Aplikasi Eraport Kurikulum Merdeka (SLB) DIISNI
Untuk Panduannya Disini

Demikianlah informasi singkat dari Syarat Insteller Aplikasi Eraport Kurikulum Merdeka, semoga apa yang sudah kami informasikan ini dapat memberikan pengetahuan dan pemahaman dari pembahasan tersebut.

Baca Juga